Ciri-Ciri Tubuh Kekurangan Vitamin D yang Sering Diabaikan

Tingkatkan asupan vitamin D
Sumber :
  • freepik.com

Kalau kamu sering ngerasa capek, moody, gampang sakit, atau tidur nggak nyenyak, jangan buru-buru nyalahin gaya hidup atau stres kerja. Bisa jadi itu sinyal tubuh yang bilang: “Aku butuh vitamin D sekarang juga.”

8 Makanan yang Diam-diam "Mencuri" Kalsium, Meningkatkan Risiko Osteoporosis