Allah Masih Berkenan Aku Berjodoh Dengannya, Meski Pelakor Sempat Merebutnya

Jodoh
Sumber :
  • tiktok @mikadisini17

"Iqbal sudah ceraikan dia, karena ternyata dia mau menikah denganku hanya untuk melindungi aibnya yang dulu sedang hamil dengan pacarnya"

Uang dari Jualan Cabai untuk Seragam KORPRI: Kisah Pilu Pengorbanan Istri yang Ditinggalkan di Puncak Sukses

"Astaghfirullah..." kali ini mirna memeluk erat tubuh anakanya.

**

Air Mata Istri Pejuang Baju KORPRI: Dicerai Talak Tiga Tepat Sebelum Suami Dilantik PPPK

Lina yang mendengar hal itu dibalik dinding langsung memeluk kepada anggi, karena sudah merasa bersalah karena tidak mendengarkan penjelasannya dulu ditelpon. Sebab, saat seminggu setelah parahara menyedihkan iqbal memang sudah berkali-kali menghubunginya, dan sudah beberapa sering pula ia mencarinya.

**

Air yang Tenang Menghanyutkan: Mengapa Orang yang Benar-Benar Kaya Justru Memilih Hidup Low Profile?

Sore ini diruang tamu aku pertama kalinya bertemu dengan iqbal setelah kejadian itu datang menyapa, ada rasa yang menderu didalam hati, tetapi belum tahu pasti itu apa, karena rasa benci, kecewa, dan kasihan sedang aku rasakan, namun yang paling pasti akau rasakan adalah rasa rindu yang tak bertepi.

"Maafkan aku.....maafkan aku" ucap iqbal sambil menangis didepanku, menunjukkan bahwa ia memang tengah menyesali semuanya. Tetapi aku hanya diam mendengar ucapannya, saat kelu dilidah masih sangat aku rasa, hingga pada akhirnya ia berkata "Aku masih mencintaimu, aku masih punya keinginan untuk kembali padamu melanjutkan harapan-harapan yang telah kita rencanakan dulu, tetapi aku sadar posisiku saat ini seperti apa...jadi hal itu adalah hakmu untuk menerima kembali aku atau tidak, namun yang paling aku harapkan.........terimalah maaf dariku ini, dan jika memang pada akhirnya kamu tidak bisa menerimaku kembali maka aku akan menerima dengan ikhlas, karena memang kesalahanku sudaah begitu banyak terhadapmu.

Tetapi Allah memang maha adil, sebab lina yang tadinya masih dideru rasa benci kini ia telah tulus menerima apa-apa yang sudah terjadi selama ini, dan dengan tegasnya ia berkata "Aku maafkan kamu mas, dan aku juga ingin kembali padamu mas...karena aku juga masih begitu mencintaimu" tangis keduanya semakin menjadi. Karena memang pertemuan itu selalu keduanya pinta kepada Allah, meskipun salah satunya masih diselimuti rasa benci yang menderu, tetapi apa boleh buat jika memang sudah jodoh, meski sudah berjauhan dalam waktu yang lama maka akan dipertemukan kembali dengan suasana yang lebih Elegan.

Halaman Selanjutnya
img_title