Gaya Hidup Gen Z: Beli Branded Pakai Paylater, Healing ke Bali, tapi Nabung? Nggak Ada!

Ilustrasi Gaya Hidup Gen Z: Beli Branded Pakai Paylater?
Sumber :
  • Freepik

Hindari Hutang Konsumtif

Mongol Stres: Bangkit Setelah Uang Rp 53 Miliar Raib, dari Menangis 4 Hari hingga Bebaskan Utang!
  • Paylater & kartu kredit boleh dipakai, asal untuk kebutuhan produktif.
  • Manfaatkan Aplikasi Investasi yang Aman
  • Pilih platform berizin seperti Nanovest untuk mulai investasi saham US atau crypto.

Gaya hidup Gen Z yang konsumtif memang wajar di era digital, tapi jangan sampai mengorbankan stabilitas finansial jangka panjang. Boleh spending, asal tetap nabung dan investasi!

Menguak Luka Batin: Mengapa Trauma Masa Kecil dari Orang Tua Sulit Disembuhkan?

Bagaimana dengan kamu? Masih lebih memilih beli branded atau mulai sisihkan uang untuk masa depan? *OF