Kita Akan Dipersatukan Dalam Ikatan Suci Bila Allah Merestui
Kamis, 27 Juli 2023 - 08:42 WIB
Sumber :
Akhirnya menikahlah Ummu Sulaim dengan Abu Thalhah dengan mahar yang teramat mulia, yaitu Islam.
Tsabit, seorang perawi hadits berkata, dari Anas radhiyallahu ‘anhu, “Tidaklah aku mendengar ada seorang wanita yang lebih mulia maharnya dari pada Ummu Sulaim yang mana maharnya adalah al-Islam.”
Semoga kisah ini menjadi sesuatu yang berarti dalam kehidupan kita dan menjadi jalan untuk meluruskan pandangan kita yang mungkin keliru dalam memaknai mahar. Selain itu, semoga kisah ini menjadi salah satu motivator kita untuk lebih konsisten dengan keislaman kita.
Artikel ini merupakan kumpulan status dari Airiya Rahmadhani di Facebook, semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk di share!