7 Kata-Kata Motivasi Buat Kamu Yang Hampir Putus Asa dan Menyerah
Jadi setidaknya bangkitlah dan berusaha kembali. Supaya kamu bisa membanggakan orang-orang yang kamu sayangi juga yang tulus menyayangimu.
6. Kamu Hebat Sudah Berhasil Bertahan Sejauh Ini. Jadi Jangan Menyerah Begitu Saja
Coba tengoklah perjalanan hidupmu sampai sekarang. Bagaimana kamu mengalami berbagai lika liku kehidupan, jatuh bangun dan menghadapi semua masalah. Seberat apapun itu, terbukti kamu tetap bisa bertahan dan menjalani hidup dengan baik. Jadi, yakin pulalah saat inipun, kamu bisa bertahan dan tetap baik-baik saja.
7. Tuhan Memberikan Ujian Sekaligus Memampukan Kamu Menghadapinya
Moonbin ASTRO
Jika kamu adalah orang beriman, seharusnya kamu yakin jika masalah yang Tuhan berikan masih bisa kamu atasi. Sebab Tuhan tidak akan memberikan ujian sesuai dengan kemampuan dan porsi dirimu.
Jadi, kamu harus yakin mampu melewatinya, mengambil hikmahnya bahkan mendapatkan kebahagiaan setelah sabar dan ikhtiar.