7 Cara Terhindar Dari Stres Finansial Dalam Rumah Tangga

Cara Terhindar Dari Stres Finansial Dalam Rumah Tangga
Sumber :
  • freepik.com/author/pressfoto

Jadi sebisa mungkin, jangan pernah berhutang, kecuali untuk kebutuhan sangat penting atau pokok. Begitupun jika sampai berhutangpun, hindari hutang yang berbunga. Sebab itu hanya akan semakin mencekik lehermu.

Kisruh Rumah Tangga Dua Bulan Clara Shinta: Berawal dari Foto Mantan, Diakhiri Lewat "Jihad" Gengsi

6. Cobalah Tambah Penghasilan

Punya Penghasilan Yang Cukup

Photo :
  • Freepik.com

Tegang dan Benci Diri Sendiri? Kenali Tanda Anda di Survival Mode dan Cara Keluar ala Bilal Faranov

Saat tahu finansial dalam keluargamu tidak mencukupi. Kenapa tidak berusaha untuk mendapatkan penghasilan tambahan? Apalagi kamu masih mempunyai waktu yang kosong setelah pekerjaan utama.

Kamu bisa membuat usaha skala kecil di rumah, menawarkan berbagai macam jasa, atau bekerja secara online. Intinya ada tambahan penghasilan yang bisa kamu dapatkan untuk menutupi kekurangan atau tambahan tabungan.

Mengatur Keuangan Keluarga Tanpa Drama: Jurus Jitu Family Financial Planner

7. Lebih Hemat

Hemat bukan berarti pelit, ya. Apalagi pelit pada diri sendiri atau keluarga. Tapi, hemat yaitu upaya untuk tidak mengeluarkan uang pada sesuatu yanh tidak dibutuhkan.

Apalagi saat finansial benar-benar mengkhawatirkan. Kamu dan pasangan harus benar-benar mengikat pinggang. Terpenting masih bisa makan dan membayar kebutuhan anak saja sudah harus bersyukur.