5 Alasan Kamu Tidak Perlu Iri Pada Postingan Orang Lain Di Sosial Media

Tipe Teman Media Sosial yang Lebih Baik Di Unfollow
Sumber :
  • freepik.com

Jadi jika kamu merasa masih mudah baper pada postingan di sosmed, mungkin kamu belum cukup dewasa dan siap bersosialisasi dengan banyak orang di sosial media. Apalagi jika sampai dengan mudahnya percaya pada Hoax tanpa mau mencari kebenaran.

Drama 52 Hari Pernikahan Clara Shinta: Terguncang Gara-Gara Foto?

4. Cobalah Berpikir Positif Pada Postingan Orang Lain. Anggap Saja Dia Bukan Sedang Pamer Tapi Ingin Menyimpan Memori Bahagianya Di Sosial Media

Kendalikan pikiran pikiran negatif mu itu meminimalisir rasa iri dan ubahlah menjadi pikiran positif. Sebab pikiranmu kamu sendiri yang mengendalikan, bukan orang lain.

3 Jebakan Finansial yang Menjerat Usia 20-an dan 30-an: Ini Bukan Soal Uang, Tapi Soal Gaya Hidup

Sama seperti saat kamu melihat postingan atau status orang lain di sosial media. Meski kamu tak tahu tujuannya. Tapi kendalikan dirimu untuk berpikir, dia hanya sedang ingin menyimpan memori indahnya di sosmed bukan pamer. Dia hanya ingin berbagi ilmu atau resep bukan pamer makanan yang wah. Dia hanya ingin berbagi tempat liburan bagus bukannya mau pamer sedang liburan.

5. Jadikan Media Sosial Hanyalah Hiburan Sampingan. Ingat Kamu Hidup Di Dunia Nyata Dengan Segala Hal Yang Kamu Punya.

Viral Chat Calon Dokter FK Unud: "Gaberasa Lt 2 Mah" dan Gelombang Kecaman Publik

Mau orang lain berbagi apapun, selama itu tidak mengusik atau mengganggu hidupmu. Sebenarnya, kamu harus cuek aja. Kecuali sikap iri itu justru menunjukkan bahwa hidupmu kenyataanmu tak sungguh bahagia, tak kamu syukuri hingga kamu bandingkan dengan orang lain.

Jika kamu merasa sosial media hanya membuat hidup nyatanya hampa dan tak ada rasa syukur. Lebih baik stop dulu bermian sosmed. Fokus pada hidupmu dan benahi rasa syukur atas semua yang kamu miliki.

Barulah saat kamu bisa menggunakan sosmed sebagai hiburan atau justru memanfaatkannya untuk hal yang bermanfaat. Kamu bisa kembali lagi menggunakannya.