Simbol atau Sindiran? Mengenal Bahasa Tubuh ala Gen-Z

Zodiak yang Cermat Menasihati Temannya
Sumber :
  • freepik.com

Olret – Pernahkah kamu melihat seseorang menggulung mata (rolling eyes) saat mendengar pendapat orang lain? Atau remaja yang lebih memilih mengangkat alis daripada menjawab "iya"?

Pelajaran Berkelas 25 Tahun Karir Andien : "Kamu Harus Mau Menyelam ke Sisi Gelap Kamu Juga"

Bisa jadi itu bukan cuma gaya, tapi cara Gen Z berkomunikasi dengan bahasa tubuh yang penuh makna. Di era digital yang serba ekspresif ini, Gen Z tidak hanya menggunakan kata-kata, tetapi juga gerakan tubuh sebagai bentuk komunikasi yang powerful. Tapi, pertanyaannya adalah apakah itu simbol? Atau sindiran terselubung?

Bahasa Tubuh

Ketika Rp300 Triliun Lenyap dalam 15 Menit: Sisi Gelap Kripto dan Jeritan Jiwa yang Bangkrut

Bahasa Tubuh Pria yang Menyukaimu

Photo :
  • google image

Menurut para ahli komunikasi, lebih dari 70% komunikasi manusia bersifat nonverbal. Artinya, gerakan tubuh, ekspresi wajah, dan gestur tangan sering kali "berbicara" lebih keras dari kata-kata. Gen Z, yang tumbuh bersama meme, video pendek, dan emoji, secara alami lebih ekspresif dalam menunjukkan perasaan lewat bahasa tubuh.

Prof. Carina Joe : Dari "Mainan" DNA hingga Pahlawan Pandemi yang Dihadapkan pada Misi Mustahil

Misalnya, mengangkat bahu bisa berarti “terserah” atau “nggak tahu,” tapi di tangan Gen Z, ekspresi ini bisa dikombinasikan dengan tatapan datar sebagai bentuk sindiran pasif-agresif. Halus tapi nyesek.

Simbol atau Sindiran?

Gestur Bahasa Tubuh yang Meninggalkan Kesan Buruk

Photo :
  • -

Gen Z dikenal sebagai generasi yang lebih sadar akan makna di balik tindakan dan simbol. Mereka suka menyampaikan opini atau perasaan lewat gestur yang kadang ambigu. Contohnya:

Mengangkat alis satu sisi: Bisa jadi bentuk kekaguman, skeptis, atau “beneran, nih?” tergantung konteksnya.

  • Rolling eyes (menggulung mata): Umum dipakai saat merasa “ini lagi, ini lagi.” Simbol kejengahan yang sering dipakai tanpa kata-kata.
  • Menatap layar HP sambil ngobrol: Bukan selalu berarti nggak sopan. Kadang ini bentuk multitasking, tapi juga bisa sindiran halus bahwa topik obrolannya meh.
  • Tersenyum tapi matanya tidak tersenyum: Ini khas. Disebut juga "senyum sosial", bisa bermakna basa-basi, nggak tulus, atau pura-pura enjoy.

Yang menarik, Gen Z cenderung aware bahwa mereka sedang menyampaikan sesuatu melalui tubuh. Mereka tahu bahwa mimik wajah mereka bisa viral. Maka, bahasa tubuh bukan lagi hal yang spontan, tapi bagian dari personal branding mereka.

Mengapa Gen Z Lebih "Simbolik"?

Bahasa Tubuh Pria Yang Mulai Jatuh Cinta Pada Wanitanya

Photo :
  • freepik.com

Ada beberapa alasan kenapa bahasa tubuh Gen Z begitu bermakna:

Halaman Selanjutnya
img_title