Zodiak yang Terkenal Pelit, Beneran Gak Sih? Ini Daftarnya
Kamis, 10 April 2025 - 22:30 WIB
Sumber :
Jadi, pelit atau bijak?
Semuanya balik ke sudut pandang. Empat zodiak ini memang terkenal irit, tapi bukan berarti pelit dalam arti negatif. Mereka cuma punya prioritas, perhitungan, dan strategi sendiri dalam mengelola uang. Dan hey, di era yang serba cepat ini, bisa hemat justru jadi kekuatan tersendiri.