Memikirkan Diri Sendiri Itu Bukan Suatu Bentuk Keegoisan

Tanda Kamu Bahagia
Sumber :
  • Freepik.com

Jika kamu nekad menggantungkan hidupmu pada orang lain, mengandalkan mereka setelah kamu berjuang semaksimal mungkin. Percayalah hanya kecewa dan kepahitan yang kemungkinan akan kamu rasakan.

3 Shio yang Terlahir Sebagai Pemimpin, Naga Sehingga Harimau

Jadi andalkan dirimu sendiri dalam segala situasi dalam hidupmu. Bergantunglah hanya pada Tuhan dengan meminta petunjuk dan pertolongan dariNya. Pikirkanlah apa yang terbaik untukmu.

Buat dirimu nyaman dengan apa yang kamu lakukan. Maka, kebahagiaan itu akan bisa kamu raih. Kamu pun akan bahagia dan lebih tulus untuk membahagiakan orang-orang yang kamu sayangi.

5 Poin Utama Permintaan Maaf Terbuka Julia Prastini