Nikmati Masa Mudamu Tapi Jangan Sampai Kau Gunakan Untuk Kesenangan Yang Tak Pasti
Kamis, 28 September 2023 - 07:33 WIB
Sumber :
- freepik.com
Baca Juga :
Satu Kamar Penuh Uang dan Tumbal: Misteri Kontrakan Rp300 Ribu di Rumah Ritual "Ibu Ratu"
Nikmati Masa Mudamu Tapi Jangan Sampai Semua Masa Mudamu Hanya Kau Gunakan Untuk Kesenangan Yang Tak Pasti
Benar masa mudah itu hanya sekali karenanya nikmati masa mudamu dengan bahagia dan semaksimal mungkin, lakukan hal-hal yang menurut kamu menyenangkan dan membahagiakan.
Namun jangan sampai kebanyakan masa mudamu, kamu habiskan untuk terlalu menikmati masa mudamu tanpa ngapa-ngapain yang berguna untuk masa depanmu.