9 Spot Kece di Jawa Tengah Ini Harus Menghiasi Feed Instagrammu

Spot Kece di Jawa Tengah
Sumber :
  • instagram
Kuncian Maut di Puncak Gunung Jawa Barat: Kisah Pasangan Tewas "Gancet" Setelah Diganggu Makhluk Gaib

Ternyata selain pantai yang menwana dan ribuan goa yang ada di Kebumen, jika kamu sedang mengunjungi kota lanting ini, jangan lupa meilipir ke Rumah Pohon Goa Cocor. Rumah pohon ini terletak di Desa Sikayu, Kecamatan Buanyan, Kabupaten Kebumen ini menawarkan obat rindu. Ya, obat penawar rindu untuk menikmati keindahan alam dan supaya kamu bersyukur jika indonesia ini indah.

Cerita Bu Wulandari Julianti : Dari Pelukan Paksa Hingga Ancaman Pisau dari Ayah Tiri
Rahasia di Balik Duduk Diam Tapi Rezeki Datang

6. Jika Kamu Lupa Kapan Terakhir Mendapatkan Bunga Mawar Merah, Kamu Tak Lupa Kan Jika Purbalingga Mempunyai Puncak Sanderan

Purbalingga memang belum sepopuler destinasi yang sering menjadi tujuan traveler. Hanya para pendaki yang sering menjadikannya sebagai destinasi jika mendaki ke gunung Slamet, itu pun jika mereka via bambanagan di purbalingga.

Tapi siapa sangka, salah satu surga yang ada di Jawa Tengah ada di kota kecil ini. Tepatnya di Dusun Karang Gedang, Desa Panusupan, Kecamatan Rembang, Purbalingga. Salah satu daya tarik dari Puncak Sanderan adalah view yang kece dan instagramble. Dan destinasi ini sangat hist di kalangan anak muda purbalingga. Jadi jangan ngaku anak muda kekinian ala purbalingga jika belum berkunjung kesini ya.

7. Menikmati Udara Segar Ala Purbalingga, Melipir Saja Ke Gardu Pandang Puncak Telkom

Bagi kami yang tinggal di daerah perkotaan besar seperti Jakarta, sudah barang tentu polusi sudah menjadi yang kami hirup setiap hari. Tapi bagi kalian yang tinggal di Purbalingga tentu sangat beruntung karen

Bukan cuma itu, kalian juga bisa menikamti lanscape yang sangat ciamik. Jika kamu sedang travelin di Purbalingga jangan lupa melipir ke Gardu Pandang Puncak Telkom. Gardu pandang ini sangat cocok untuk melepas lelah dan penat.  Gardu pandang yang ciamik ini berada di Desa Kutabawa, Karang Reja, Purbalingga, Jawa Tengah. So, ajakin abang dong neng kesini atau kamu yang abang ajakin kesini? Hehe

8. Selain Ngapak, Brebes Juga Punya Bukit Panenjoan yang Membuatmu Tak Lupa Bahagia

Panenjoan sebenatrnya berasala dari bahasa setempat dan jika diartikan kedalam bahasa indonesia, Panenjoan berari memandang atau melihat. Bukan memandang kekasihmu loh sob, hehe. Gardu pandang ini berada di desa Wanoja dan berjarak sekitar 3 km dari kantor pusat desa.

Halaman Selanjutnya
img_title