4 Cara Menghasilkan Uang dari Instagram

Fitur baru Instagram
Sumber :
  • https://www.freepik.com/

OlretCara menghasilkan uang dari Instagram menjadi perhatian menarik bagi pengguna media sosial. Di era serba digital ini, media sosial sudah tidak bisa dipisahkan dengan kehidupan masyarakat. 

Alasan Gugatan Cerai Sabrina : Bukan Karena Marah, Tapi Karena Cinta, Kejujuran Dan Kedamaian

Instagram merupakan salah satu aplikasi media sosial yang sangat populer digunakan di dunia saat ini. Banyak pengguna yang memanfaatkan aplikasi yang dikembangkan Meta ini untuk berbagai foto maupun video. 

Selain sebagai bentuk ekspresi untuk bisa memanfaatkan konten di media sosial, yang bikin menarik dari aplikasi Instagram karena kamu dapat memanfaatkannya untuk bisa menghasilkan pundi-pundi rupiah. Makanya tidak heran, kalau banyak selebgram mendapatkan kekayaan dari platform yang satu ini. 

4 Shio yang Ditakdirkan Selalu Dikelilingi Keberuntungan, Adakah Shio Kamu?

Biar tak sekedar scroll doang di media sosial, ada baiknya kamu memanfaatkan Instagram untuk bisa menghasilkan pundi-pundi rupiah. Berikut cara yang bisa kamu ikuti bagi kamu yang baru ingin menghasilkan uang dari Instagram. 

Cara menghasilkan uang dari Instagram

Lupakan Saham atau Kripto: Cara Terbijak Menghabiskan Rp100 Juta Pertama di Usia 20-an Adalah untuk Membeli Kenangan!

1. Menjual produk

Sekarang ini sudah banyak media sosial dimanfaatkan untuk bisa menghasilkan uang, tak terkecuali aplikasi Instagram. Di aplikasi ini, kamu dapat menjual produk seperti preloved, reseller, atau produk bisnis lainnya untuk mendapatkan uang. Pengguna dapat memanfaatkan fitur Instagram Shop untuk memaksimalkan penjualan. 

Di fitur tersebut, pengguna dapat memasang semua produk layaknya seperti marketplace. Sehingga calon pembeli di Instagram dapat lebih mudah untuk berbelanja karena tidak perlu pindah aplikasi. 

2. Menjadi product viewer  

Product reviewer merupakan orang yang mengulas dan memberikan penilaian terhadap suatu produk. Untuk itu kamu perlu memiliki pengetahuan dan pengalaman pemakaian terhadap produk yang diulas. 

Produk keperluan yang nantinya digunakan dalam konten bisa didapatkan dari perusahaan dengan cara membeli sendiri. Selain itu, kamu juga dapat mengajak kerja sama dengan perusahaan produk tersebut. 

3. Kreator konten

Content creator atau pembuat konten dapat memanfaatkan akun Instagram untuk menunjukkan hasil karyanya kepada pengikut atau pengguna lain. 

Seorang kreator konten khususnya di Instagram akan dituntut kreativitas yang tinggi. Selain itu, juga dibutuhkan kesabaran dan konsisten yang baik untuk mengunggah karyanya di Instagram agar dapat menghasilkan uang. 

Halaman Selanjutnya
img_title