6 Kebiasaan Buruk Dari Pacaran yang Harus Dihilangkan Setelah Menikah
- ENA
Ketika sudah menikah, ingat tanggung jawab dan peran juga semakin besar. Karena itu, jangan berdebat yang tidak sehat dengan pasangan. Apalagi perdebatan yang menuju ke pertengkaran itu sampai dilihat oleh anak-anak dan bisa mengganggu psikis mereka.
Belajarlah bersabar dan mengalah. Selama kesalahan pasangan bukan hal yang fatal. Terimalah sebagai kekurangannya yang memang butuh pengertianmu.
5. Saling Menghargai dan Hindari Berkata Kasar.
Berilah Kesempatan Untuk Memaafkannya
- Freepik.com
Siapa yang zaman pacaran sering mengumpat pada pasangan, meski maksudnya hanya bercandaan saja? Saling mengucap kata kasar sebagai makanan sehari-hari kalian.
Tapi, setelah menikah, usahakan untuk menghindari kata-kata kasar itu. Ubahlah menjadi kata-kata romantis. Meski, pasangan biasa saja saat kamu mengumpatinya -misalnya. Namun, hal itu juga menjadi cara untuk lebih menghargai dan mengajari anak-anak
6. Hindari Sikap Egois dan Ingin Menang Sendiri
Jadikan menikah sebagai cara terbaik untuk menjadi dewasa bersama pasangan. Kalian belajar untuk mengendalikan emosi, cemburu maupun sikap egois. Tidak mudah menyalahkan pasangan dan selalu merasa benar sendiri.
Sebab menikah adalah perjalanan sampai tutup usia. Jadi pastikan setiap hari dalam pernikahan, sebagai usaha untuk membangun cinta dan hubungan. (Ika Tusiana)