Sangarnya Novak Djokovic Berburu Gelar Tambahan Grand Slam, Cegah Alcaraz jadi Pemenang Australian Open
Rabu, 22 Januari 2025 - 06:50 WIB
Sumber :
- Ausopen.com
Set pertama berhasil dimenangkan Carlos Alcaraz dengan skor 6-4. Setelahnya Djokovic bisa bangkit dengan permainan yang epik
Baca Juga :
Elena Rybakina Ditantang Beatriz Haddad Maia di Semifinal Internationaux de Strasbourg 2025
Nole Djokovic memukul bola dari kedua sayap untuk menguasai permainan di baseline.
Dia memukul dengan sangat dalam untuk membatasi kemampuan Alcaraz menggunakan drop shot secara efektif.
Baca Juga :
Carlos Alcaraz Lengkapi Koleksi Juara Clay di Roma Masters Italian Open, Paolini Sukses Dobel Gelar
Alcatraz vs Djokovic, QF Australian Open 2025
Photo :
- Ausopen.com
Tiga set berikutnya direbut oleh Djokovic dengan skor, 6-4, 6-3, 6-4, yang mencegah Carlos Alcaraz jadi pemenang Australian Open untuk pertama kalinya.
Carlos Alcaraz yang masih berusia 21 tahun sedang berambisi menjadi pemain termuda yang menyelesaikan Career Grand Slam.
Alcatraz telah jadi pemenang di US Open (2022), Wimbledon (2023, 2024) dan Roland Garros (2024).
Halaman Selanjutnya
Namun, Alcaraz belum dapat menemukan jawaban untuk menaklukkan Djokovic di lapangan keras (hard court) yang dipakai pada ajang Australian Open.