6 Prinsip Hidup Minimalis Ala Orang Jepang, Boleh Banget Buat Kamu Tiru!

Prinsip Hidup Minimalis Ala Orang Jepang
Sumber :
  • freepik.com

4. Tempat Tinggal Yang Berasal Dari Material Alami

Rahasia Kekayaan Orang Cina: 13 Trik Sederhana yang Bikin Tajir

Rumah-rumah orang Jepang kebanyakan menggunakan material kayu, batu, dan logam. Semua bahan itu berasal dari material alami yang ada di sekitar.

Hal ini melambangkan orang jepang yang lebih senang hidup sederhana dan minimalis. Selain bahan penataan ruangpun sangat diperhatikan seperti menghilangkan beberapa benda dari suatu ruangan (ma), sehingga ruangan lebih terlihat luas dan rapi.

Mengapa Gaji Naik Tapi Selalu Minus di Akhir Bulan?

5. Menabung

Selain dari gaya hidup sehari-hari, hidup minimalis ala orang jepang juga mengutamakan untuk menabung. Mereka sangat gemar menabung.

7 Kebiasaan Hidup Ala Asia Tenggara yang Bisa Bikin Awet Muda

Nah, jika kamu ingin mengikuti gaya hidup mereka. Pastikan kamu rajin menabung dan membedakan tabungan dengan kebutuhan sehari-hari.

6. Mengelola Keuangan Dengan Bijak dan Baik

Hidup minimalis selanjutnya juga dilihat dari caramu mengelola keuangan. Salah satunya dengan mengurangi pengeluaran dan berhemat sebaik mungkin. Seperti lebih memilih memasak makanan sendiri dan menahan diri dari godaan diskon.