Percayalah, Allah Akan Memberimu Ganti Pasangan yang Baik Nanti

Sering Merasa Hidupmu Gagal
Sumber :
  • instagram

Kamu boleh bersedih tapi tidak untuk menghambat jalanmu. Inilah hidup yang penuh dengan rintangan, bila kamu kalah di awal permainan bukan berarti kamu tak mampu menjadi pemenang bukan?

Kisah Acha Septriasa Melewati Perceraian Sendirian

Sisi kubisikkan sesuatu untukmu, bangkitlah! Jangan pernah biarkan waktumu habis hanya karena kesedihan dan kekecewaanmu yang berlarut-larut. Sebab ada jalan terbaik yang siap menunggu hadir yang telah disiapkan oleh Allah untukmu. Maka berjalan dengan sungguh , niscaya kamu akan menemukan jalan terbaik itu.

Di balik kegagalanmu itu, ada rencana lain yang telah Allah buat untukmu. Mungkin bagimu itu adalah jalan terbaik namun tidak bagi Allah. Bisa saja di jalan itu ada hal terburuk yang akan menimpamu. Karena kasih sayang Allah untukmu, maka dia gagal dirimu di jalan itu dan menggantikannya dengan jalan terbaik.

Kunci Hidup Penuh Keajaiban: 5 Janji Allah SWT untuk Orang yang Bertakwa

Jalan yang kamu anggap terbaik tapi tidak dari-Nya. Namun jalan terbaik dari Allah sudah pasti yang terbaik untukmu juga.Gagal di satu jalan bukan berarti menutup semua jalan. Allah menyiapkan banyak jalan bagi siapa saja yang ingin bersungguh-sungguh. Maka jangan menyerah, gagal kamu kini adalah sebuah batu loncatan yang akan mengantarmu ke jalan terbaik.