Puncak Siklus Bitcoin Diprediksi Akhir Agustus: Sinyal MVRV Tunjukkan Saatnya Hati-Hati!

Prediksi puncak siklus Bitcoin mengarah ke akhir Agustus!
Sumber :
  • Freepik

Skenario Potensial:

  • Breakout: Jika BTC menembus $120.000, target berikutnya adalah $125.000.
  • Koreksi: Jika support $117.899 gagal dipertahankan, harga bisa turun ke $114.000.

 

Dengan potensi puncak siklus yang semakin dekat, pemantauan ketat terhadap indikator on-chain dan berita makro menjadi kunci. Hindari keputusan emosional dan siapkan strategi take-profit atau hedging untuk antisipasi volatilitas. 

Artikel ini bersifat informatif, bukan rekomendasi finansial. Lakukan riset mandiri sebelum berinvestasi. *OF