4 Makanan yang Harus Dihindari oleh Penderita Diabetes, Apa Saja?

Makanan diabetes
Sumber :
  • https://pixabay.com/

Protein membantu tubuh membangun, memelihara, dan mengganti jaringan. Organ, otot, dan sistem kekebalan tubuh terdiri dari protein. Tubuh bisa memecah protein menjadi gula, tetapi kurang efisien dibanding memecah karbohidrat.

Protein yang harus dihindari penderita diabetes adalah yang mengandung lemak tinggi. Jika makanan kaya protein juga tinggi lemak, hal ini dapat mengakibatkan penambahan berat badan dan kolesterol tinggi.

4. Lemak

Makanan Terbaik untuk Mengurangi Lemak Darah

Photo :
  • freepik.com

Lemak adalah sumber asam lemak esensial, seperti omega-3 dan bagian penting dari pola makan sehat. Lemak membantu tubuh menyerap vitamin A, D, E, dan K. Penting untuk fokus pada menjaga jenis lemak yang tepat untuk pola makan diabetes.

Jadi itulah beberapa makanan yang harus dihindari bahkan dibatasi oleh penderita diabetes. Penderita diabetes harus menjaga pola makannya agar kadar gula dalam darah mereka tetap stabil.