Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Iran Lolos ke Putaran Final, Kyrgyzstan Menghidupkan Peluang

Timnas Iran lolos ke Piala Dunia 2026
Sumber :
  • The-AFC.com

Kyrgyzstan 3-1 Qatar, Maret 2025

Photo :
  • The-AFC.com

Haaland Bersinar, Man City Mendekati Posisi Puncak Liga Premier

Kedua kubu saling ngotot untuk mencetak gol kemenangan. Iran yang kekurangan jumlah pemain masih dapat membuat peluang berbahaya dengan Almoez Ali yang melepaskan tembakan mengarah langsung ke kiper Tokotaev.

Ketika pertandingan memasuki menit 82, Aleksandr Mischenko mencetak gol dengan melepaskan tembakan melengkung yang melambung tinggi ke dalam gawang.

EMOSI: Ronaldo Jr dan Ayahnya Mencetak Gol di Hari yang Sama

Alimardon Shukurovi memastikan kemenangan Kyrgyzstan menang 3-1 lewat gol tendangan kaki kiri beberapa saat sebelum laga usai.

Kemenangan yang membuka kembali peluang Kyrgyzstan untuk lolos ke Piala Dunia 2026.

Mbappe Bersinar, Real Madrid Perlebar Jarak dengan Barca di La Liga

Kyrgyzstan yang mengoleksi enam poin, kini berselisih empat poin dari Qatar yang berada di urutan keempat klasemen grup A.

Qatar terpaut tiga poin dari peringkat ketiga Uni Emirat Arab yang menang tandang 2-1 melawan Korea Utara.

Rekap Hasil Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia 25 Maret 2025

Grup C

  • Jepang 0-0 Arab Saudi
  • China 2-0 Australia (Jackson Irvine 16'; Nishan Velupillay 29')
  • Indonesia 1-0 Bahrain (Ole Romenij 24')

Grup A

  • Kyrgyzstan 3-1 Qatar (Valeriy Kichin 45+1'; Aleksandr Mishchenko 82; Alimardon Shukurov 90+3') - (Lucas Mendes 52')
  • Iran 2-2 Uzbekistan (Mehdi Taremi 52' 83') - (Hojimat Erkinov 16'; Abbosbek Fayzullaev 53')
  • Korea Utara 1-2 Uni Emirat Arab (Kim Yu-Song 43') - (Fabio Virginio de Lima 5'; Sultan Adil 90+8')

Grup B

  • Korea Selatan 1-1 Jordania (Lee Jae-Sung 5') - (Mahmoud Al Mardi 30')
  • Kuwait 0-1 Oman (Isaam Al Sabhi 56')
  • Palestina 2-1 Irak (Wessam Abou Ali 88'; Ameed Mahajneh 90+7') - (Aymen Hussein 34')