Pada Akhirnya yang Berjuang Akan Kalah Dengan yang Selalu Ada Uang
Jumat, 26 Mei 2023 - 05:30 WIB
Sumber :
- freepik.com/lifestylememory
Bagi kamu kaum cewek atau cowok yang sering chat dan jarang di balas. Atau di balas ketika dia membutuhkan kamu saja. Coba bayangkan apa sebenarnya yang dia inginkan darimu, dia hanya datang padamu ketika dia banyak waktu luang dan membalas chatmu karena memang lagi luang.
Dan ketika dia sedang asyik dengan kegiatan lainnya, jangan harap chatmu akan di balas karena hanya berakhir dengan centang biru. Kenapa? Karena kamu memang hanya formalitas bukan prioritas. Paham kan!