Saling Menerima Kekurangan Pasangan Adalah Kunci Suksesnya Hubungan

Pasangan yang baik
Sumber :
  • instagram
Anak Muda, Jangan Salah Kaprah: Cepat Kaya vs. Kaya Bertahan Lama!

Kalau sifat kamu seperti ini, hal ini malah akan membuat pasanganmu berpikir dan berusaha keras untuk mengetahui apa yang kamu mau dan menurutku menyengsarakan diri kamu juga sih, hehe.

Prilly Latuconsina Bertransformasi dengan Rambut Pendek, Dipuji Omara dan Penggemar

Iyalah kenapa kamu tidak ngomong jujur saja kepada pasangan kamu ingin begini dan kayak gini, jadi kan pasanganmu bisa memahaminya. Kalau pasanganmu begini cobalah untuk membujuk pasanganmu agar mengatakan perasaan yang dialaminya atau yang dinginkannya. Kamu juga bisa ngomong secara langsung bahwa kamu tidak bisa mengetahui apapun jika kamu selalu diam. 

5 Kegiatan Sambut Bulan Ramadhan dengan Hati yang Tenang

3. Dia selalu menanggapi dengan serius, dan tidak bisa diajak untuk bercanda yang kadang membuat kamu bosan dan geregetan.

Pasangan

Photo :
  • freepik.com

Memiliki pasangan  yang selalu serius itu kadang membuatmu bosan dan geregetan karena ketika kamu ingin bercanda dengannya dia selalu menanggapinya dengan serius. Kamu harus bisa menerima sikap pasanganmu yang seperti ini, mungkin saja dia malu untuk bercanda didepanmu.

Kamu harus bisa mencari tahu penyebabnya. Atau mungkin memang dia sudah terbiasa hidup di lingkungan yang serius sehingga tidak bisa bersikap humoris.

Kalau begini kamu bisa memulainya atau mengajarinya bercanda sedikit, hehe. Tapi perlu kamu tau bahwa biasanya semakin serius seseorang kuliatasnya juga semakin tinggi loh. Itu dia 3 kekurangan pasangan yang harus kamu terima, karena setiap orang memiliki kekurangan dan kelebihannya masing-masing.