5 Aktor Korea Terbaik Sepanjang Masa: Jaminan Drama Selalu Dinanti dan Bikin Gagal Move On!

Song Joong Ki
Sumber :
  • Instagram

Olret –  Drama dan film Korea Selatan memang punya daya pikat luar biasa, terutama di kalangan anak muda. Salah satu alasannya tentu saja kehadiran aktor Korea terbaik yang selalu berhasil membius penonton dengan akting memukau mereka.

Pecinta Drakor Wajib Merapat! Ini Dia 3 Drama Lee Min Ho Terbaik yang Tak Boleh Kamu Lewatkan!

Tak hanya itu, alur cerita yang menarik dan beragam genre juga menjadi kombinasi sempurna yang membuat drama Korea selalu digemari.

Para aktor ini tak hanya tampan, tapi juga memiliki kemampuan akting yang luar biasa, mampu menghidupkan setiap karakter dengan sempurna, bahkan dalam genre yang berbeda-beda.

Bukan Sekadar Romansa: Ini Drakor Menyentuh Hati yang Punya Vibe When Life Gives You Tangerines

Tak heran jika setiap drama yang mereka bintangi selalu dinantikan dan seringkali mendongkrak popularitas drama itu sendiri.

Penasaran siapa saja aktor Korea yang masuk kategori terbaik sepanjang masa dan dramanya selalu dinanti? Yuk, simak ulasannya di bawah ini! Dijamin bikin kamu makin susah move on!

1. Kim Soo Hyun: Raja Drama dengan Akting Emosional Mendalam

11 Drama Korea yang Wajib Ditonton Jika Kamu Suka When Life Gives You Tangerines

Kim Soo Hyun

Photo :
  • tvn
Halaman Selanjutnya
img_title