Berita Bahagia! Drakor A Shop For Killers Bakal Lanjut Season 2, Ini Daftar Pemainnya!

A Shop for killers
Sumber :
  • Soompi

Diakhir cerita Season 1, Jian berhasil selamat dan menemukan fakta jika JinMan ternyata masih hidup. 

Daftar Pemain A Shop Killers Season 2 

Wajah Baru dan Ketegangan Baru, Inilah Sinopsis dan Daftar Pemain Terbaru Drakor Weak Hero Class 2. Jangan Lewatkan!

A Shop for killers

Photo :
  • Soompi

Selain mengumumkan A Shop For Killers akan berlanjut ke season 2. Tim produksi juga sudah mengumumkan nama-nama pemain yang akan membintangi musim kedua drama tersebut.

1. Lee Dong Wook

Tembus 1 Juta Penonton, Inilah Sinopsis dan 5 Fakta Menarik Film Animasi Indonesia 'Jumbo'

Lee Dong Wook akan kembali memerankan Jinman di A Shop For Killers season 2. Di akhir season pertama, Paman Jian ini, ternyata selamat. Dia hanya memalsukan kematian tragis dan akan kembali beraksi di A Shop For Killers season 2 nanti. 

Jeong Jin Man adalah sosok paman misterius sekaligus mantan tentara bayaran yang mendirikan Murder Help. Aktingnya pada musim pertama mendapat reaksi yang positif dari penonton.

Halaman Selanjutnya
img_title
Diundur Hingga Terancam Gagal Tayang, Inilah Sinopsis Drakor Knock Off. Drama Terbaru Kim Soo Hyun dan Jo Bo ah