After Dark The Series, Kisah Horor Penuh Kejutan Dari Thailand

After The Dark Series
Sumber :
  • wetv

Olret – Film dengan genre horor Thailand memang tak perlu diragukan lagi sinematografi dan akting dari para aktornya. Lalu bagaiamana dengan series yang bergenre horor? Akankah seapik dari film layar lebar tersebut. Untuk memastikannnya, kamu perlu tonton sendiri series dengan genre horor Thailand. Salah satunya ThirTeen Terors.

Di Balik Lensa: Fotografer Bagikan Momen Hangat Bersama Harry Vaughan

Tak kalah membuat nyali menciut, After Dark The Series yang tayang di WeTV ini juga penuh dengan adengan yang membuat spot jantung. Bukan hanya satu cerita, namun ada 4 kisah horor yang diceritakan dalam serial dengan jumlah 13 episode ini.

Sinopis After Dark The Series, Kisah Horor Penuh Kejutan Dari Thailand

5 Pemeran Hook Series, Aktor dan Aktris Papan Atas Thailand

After Dark The Series ini mengisahkan 4 cerita hororr yang saling terkait. Dimulai dari kisah

1. Blind Date

Hook Series, Konflik Keluarga dan Cinta Kelurga Petinju

Mengisahkan seorang gadis yang bekerja di sebuah rumah sakit dibagian laboratorium. Pink, seorang pecandu aplikasi kencan, bertemu dengan Q, seorang pria tampan yang misterius.

Mereka menjalin hubungan yang dalam yang berakhir dengan Pink mengalami kehamilan aneh yang menghantuinya hingga akhir.

2. Requiem of the Adolescent

Menceritalan seorang perawat yang bernama Lada. Dia seorang perawat yang disewa dengan sejumlah besar uang untuk merawat Yang Mulia Srisaang yang Tenang. Terornya terbangun ketika pasiennya membaik secara tidak normal.

3. Death Channel

Mengisahkan Off and Boat, youtuber sukses dan tim idola untuk membuat saluran aktivitas paranormal yang disponsori oleh pengguna anonim, mereka tidak pernah tahu apa yang menunggu.

4. Into the Hole

Chai, seorang yang karismatik adalah ahli one-night stand dengan harapan bisa merekam rekaman seks untuk mendapatkan uang sepeser pun. Kemudian dia bertemu Dao, seorang wanita menawan. Perilakunya yang nakal terus berlanjut, tapi kali ini tidak. semudah sebelumnya.

Review After The Dark Series : Blind Date

Blind date mengisahkan seorang dokter cantik (Pink : Sakul Kanyapak Pongsak) yang bertugas di lab, untuk menelitis virus-virus yang menjadi penyakit pasien di rumah sakit tersebut. Dia juga mempunyai sahabat baik yang tinggal bersama bernama Por (Gale Prapatsorn Sitthichailapa) yang bekerja sebagai perawat di rumah sakit yang sama.

Halaman Selanjutnya
img_title