9 Aplikasi Download Lagu Terbaik untuk Android dan iPhone

Aplikasi Download Lagu
Sumber :
  • freepik.com/author/our-team

Jika kamu tidak ingin membayar layanan streaming dan kamu hanya perlu menggunakan musik offline secara sporadis, lihat Prime Music. Fitur pencarian dan berbagi musik Amazon tidak sebagus Spotify. Tetapi sebagai pengunduh dan pemutar musik offline sederhana, ini cukup bagus.

Courtois: "Real Terlalu Buruk, Sementara Liverpool Sangat Bagus"

4. Joox

Pasti kamu sudah tak asing lagi dengan aplikasi download lagu yang satu ini. Karena memang sempat menjadi booming dengan berbagai iklan di media masa dan iklan melalui media sosial.

Mikel Arteta Hanya Memberikan Pujian Kepada Pemain Muda Berbakat Arsenal

Aplikasi pemutar musik ini bisa kamu gunakan secara gratis. Namun, tentu saja pemilik akun versi premium dan biasa memiliki perbedaan layanan yang didapatkan. Jika kamu ingin mengakses tanpa batas, tak ada salahnya untuk berlangganan.

5. Pandora

Van Dijk Menanggapi Legenda MU: "Jangan Terlalu Jauh"

Pandora terkenal dengan layanan radio cerdas set-it-and-forget-it-nya. Pilih lagu dan biarkan Pandora mengisi beberapa jam berikutnya dengan musik serupa. Pandora juga telah menambahkan komponen sesuai permintaan. Jika kamu membayar untuk Pandora Premium ($9,99/bulan), Kamu dapat mengunduh lagu sebanyak yang ingin Anda dengarkan secara offline.

Jika kamu pengguna Pandora yang berbayat. Gunakan Proyek Genom Musik Pandora untuk menemukan lebih banyak lagu dan album yang kamu sukai, lalu tambahkan ke perpustakaan dan bisa di dengarkan secara ofline.

6. Langit Musik

Salah satu aplikasi download lagu buatan dari anak bangsa adalah Langit Musik. Jadi tak ada salahnya kamu juga menggunakan aplikasi ini, karena akan mendukung pembuat aplikasi ini secara tidak langsung.

Kamu bisa download lagu dengan cepat cukup sekali klik untuk didengarkan secara offline kapan saja dan di mana saja. Tapi sayangnya, memang kamu harus berlangganan. Tapi tenang saja, biayanya sangat murah dengan segala kelebihan yang bisa di dapatkan.

7. SoundCloud

Jika kamu mencari musik alternatif atau mixtape musik elektronik, SoundCloud adalah aplikasi yang cocok. Jika kamu ingin mencari dan mendukung artis pendatang baru dalam genre favorit, SoundCloud adalah aplikasi yang pas. Jika kamu tidak tahu apa itu SoundCloud, ini adalah layanan streaming yang tersedia di mana-mana. Ada juga fitur offline di aplikasi.

Halaman Selanjutnya
img_title