Viral Gadis Muda Pontianak Geluti Profesi Cabut Uban, Bisa Jadi Ide Bisnis nih!

Salah satu hasil kerja Zafira Saputri
Sumber :
  • Instagram @cabutuban_pontianak

Banyak orang dibuat salut. Inilah beberapa komentar warganet.

"Sangat kreatif," puji salah satu netizen.

"Aku yang disuruh cabut uban bapak beberapa menit saja sudah pegal," tulis yang lain.

"Tidak apa-apa kak. Zaman sekarang jangan malu mencari rezeki halal. Yang mungkin orang remehkan bisa jadi yang sangat dibutuhkan oleh orang lain. Semangat buat kakaknya," timpal lainnya.

Wah menarik ya. Bagaimana menurut kalian. Bisa jadi ladang bisnis baru nih kalau di daerah kalian belum ada.