Jangan Pernah Sungkan! Inilah Alasan Mengejutkan Kenapa Kamu Wajib Menagih Utang Temanmu!

Ucapan Orang yang Gemar Berhutang
Sumber :
  • U-Repot

Kalau Sungkanmu Tak Terbendung: Ikhlaskan Saja!

Bahaya pinjaman pribadi

Photo :
  • twitter

 

Tapi bagaimana jika rasa sungkan itu benar-benar tak bisa dibendung, atau si peminjam memang sudah tidak ada harapan untuk membayar dan kamu sendiri sudah ikhlas?

Jika kamu sudah merasa benar-benar ikhlas melepaskan harta itu, biarkanlah. Anggap saja itu sedekah. Dengan begitu, tanggungan temanmu kepadamu akan lunas.

Namun, jangan sampai kamu tidak menagih tapi dalam hati masih dongkol, kesal, dan menggerutu. Itu justru akan menyiksa dirimu sendiri dan tetap tidak menyelesaikan masalah beban temanmu. Sebagai Muslim yang bijak, jika tak sanggup menagih tanpa beban hati, lebih baik ikhlaskan saja dengan tulus.

Semoga harta yang diikhlaskan itu akan diganti oleh Allah dengan yang lebih baik dan berlipat ganda. Aamiin.