Bintang Tottenham Berbagi Alasan Mencapai Final Liga Europa

Tottenham Hotspur players
Sumber :
  • UEFA.com

Tottenham akan menghadapi Manchester United malam ini, dengan semua mata tertuju pada stadion San Mames, tempat kedua tim berupaya keras untuk menyelamatkan musim mereka.