6 Cara Mengubah Status Dari Friendzone ke Lovezone, Semoga Berjodoh!
Selasa, 6 September 2022 - 07:14 WIB
Sumber :
- Freepik.com
Toh, kamu cukup beruntung, selama usaha mendekatinya, kamu juga fokus memperbaiki diri dan meningkatkan kualitas diri. Jadi, walaupun perasaan kecewa muncul, setidaknya kamu tidak melupakan untuk membahagiakan dirimu sendiri dan siapa tahu kelak bisa mendapatkan seseorang yang lebih baik.
Jadi tetap bersemangat, jika status friendzone kamu bersamanya tidak berubah. Percayalah akan ada seseorang yang lebih baik, yang mengajak kamu mengarungi lovezone dalam hubungan yang sehat, bahagia dan langgeng nanti. (Ika Tusiana)