6 Alasan Pria Masih Betah Sendiri. Bukan Karena Tak Laku Apalagi Cupu!

Jomblo Bukan Berarti Belum Bisa Move
Sumber :
  • instagram

Selain itu, ketika sudah menjalin hubungan, ada batasan tertentu dalam pertemanan untuk menjaga perasaan pasangan. 

Nah, pria yang masih betah melajang, ingin mendapatkan banyak teman baru dan berbagi banyak pengalaman. 

6. Belum Dapat Yang Cocok 

Mendapatkan wanita yang tepat bukan hal yang mudah, ya. Apalagi untuk pernikahan seumur hidup sekali. 

Bagaimanapun setiap orang ingin mendapatkan jodoh sesuai kriterianya, bisa menyamakan visi misi dan meraih tujuan pernikahan bersama.

Jadi, bukan hanya cantik/menarik saja. Nah, jika belum bertemu yang cocok, pria masih betah melajang.