Gara-gara Beri Rekomendasi Anime Ini, Karina aespa Dihujat Warganet Asal China
Jumat, 23 Juni 2023 - 13:40 WIB
Sumber :
- Twitter: allkpop
Mereka menyampaikan bisa jadi Karina tidak mengetahui adanya referensi sejarah dalam anime tersebut.
Lebih lanjut, warganet Korea Selatan juga menekankan bahwa My Hero Academia termasuk salah satu anime paling populer saat ini, dan banyak orang yang ikut merekomendasikannya di platform streaming online.