5 Fakta Menarik Lee Thanat Lowkhunsombat, Big Bos di Baker Boys

Lee Thanat Lowkhunsombat
Sumber :
  • instagram

Semenjak resmi menjadi bagian dari dunia hiburan Thailand. Dari 2016 sampai dengan November 2021 dia sudah memerankan 23 judul drama populer loh. Bahkan, dia selalu mendapatkan peran utama dan menjadi bad boy, play boy dan cowok populer dan cool.

Namun di Baker Boys, untuk pertama kalinya dia mendapatkan peran sebagai cowok manja dan anak mommy. Untuk series populer yang diperankan oleh Lee Thanat, kamu bisa baca di Bapermulu.com juga ya.

5. Akun Isntagram Lee Thanat Lowkhunsombat Adalah @lee_thanat.

Bagi kamu penggemar dari aktor yang mau menginjak 29 tahun ini. Kamu bisa mengikuti media sosial instagramnya di @lee_thanat. Sampai dengan 28 November 2021, dia sudah di ikuti lebih dari 2,8 Juta orang. Dia juga sangat aktif di akun tersebut, hal ini terbukti dari jumlah postingannya yang sudah mencapai 1.865 postingan.

Dia sangat sering membagikan kegiatan sehari-harinya dan banyak ditunggu oleh fansnya. Gayanya yang selalu tampil eye cathing juga menjadi bagian yang ditunggu loh. Karena memang banyak hal yang bisa dijadikan sumber inspirasi dari akunnya.

Nah, itu lah 5 fakta menarik tentang Lee Thanat Lowkhunsombat. Bagaimana menurut kamu?