Resmi Meluncur! Samsung Galaxy F36 5G Hadir dengan Layar AMOLED 120Hz dan Kamera OIS, Harganya di Bawah Rp4 Juta

Samsung
Sumber :
  • Youtube

Samsung Galaxy F36 punya baterai 5.000mAh dengan fast charging 25W. Sayangnya, seperti biasa, charger tidak disertakan dalam boks.

Fitur konektivitas juga lengkap: 

  • 5G
  • Wi-Fi dual-band
  • Bluetooth 5.3
  • NFC Tap & Pay
  • USB Type-C
  • Sensor sidik jari di samping

Harga Mulai Rp3 Jutaan

Galaxy F36 5G sudah tersedia di India mulai 29 Juli 2025 via Flipkart dan toko resmi Samsung. Harga awal:

₹17.499 (sekitar Rp3.200.000) untuk varian 6/128GB

₹18.999 (sekitar Rp3.480.000) untuk varian 8/128GB