OPPO K13 Turbo dan Turbo Pro Rilis 21 Juli, Hanya Rp3 Jutaan tapi Spek Gahar!

Oppo K13 Turbo
Sumber :
  • Youtube

Kisaran harga

Di Tiongkok dan Vietnam, harga mulai 6–8 juta VND (sekitar Rp3,9 juta – Rp5,2 juta) tergantung konfigurasi RAM dan memori internal.

Kapan Masuk Indonesia?

Belum ada konfirmasi resmi dari OPPO Indonesia, tapi mengingat tren perilisan sebelumnya, seri K13 Turbo bisa saja masuk pasar Asia Tenggara dalam 1–2 bulan ke depan, kemungkinan pada Agustus atau September 2025.

Fitur Unggulan Keterangan

  • Prosesor Dimensity 8450 / Snapdragon 8s Gen 4
  • RAM & Memori Hingga 16GB + 512GB
  • Layar OLED 6,8", 144Hz, 1.5K
  • Kamera 50MP + 2MP & 16MP
  • Baterai 7.000mAh, Fast Charging 80W
  • Pendingin Aktif Kipas built-in + RGB lighting
  • Harga Mulai Rp3,9 juta

Viva Lovers, kalau kamu cari HP kencang buat main game, baterai badak, tapi tetap ramah di kantong, OPPO K13 Turbo Series ini wajib masuk wishlist!